Peliputan UMKM Kalurahan Poncosari oleh RBTV
Aditya Pertama 01 Oktober 2021 10:37:47 WIB
PoncoWarta - RBTV Jogja yang merupakan salah satu stasiun televisi lokal yang berdiri dan mengudara di Kota Yogyakarta melaksanakan peliputan terhadap produksi makanan di wilayah dusun Polosiyo Poncosari Srandakan Bantul. Kegiatan peliputan dilaksanakan pada hari rabu (29/09/2021) pada pukul 13.00 WIB.
Peliputan ini dimaksudkan untuk Pengambilan Video Promosi UMKM oleh Dinas Kominfo Kabupaten Bantul yang bekerjasama dengan RB TV Yogyakarta. Hadir dalam acara tersebut Kasi Produksi dan Distribusi Dinas Kominfo Kab. Bantul Kodrat Untoro, S. Sos, Panewu Srandakan Sarjiman, Carik Poncosari Sunu Aji Pambuko, Bhabinkamtibmas Kalurahan Poncosari Aipda Ali Murtopo, Dukuh Polosiyo Sumardi serta Team Produksi RB TV. Pengambilan video dilaksanakan di UMKM produksi tempe kedelai, Mi Lethek, tempe keripik di Polosiyo dan UMKM produksi Gula Batu di Gunturgeni.
Komentar atas Peliputan UMKM Kalurahan Poncosari oleh RBTV
Formulir Penulisan Komentar
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pemantauan Kesehatan Lansia Melalui Posyandu Lansia Dusun Kuwaru
- Pertemuan KWT Dusun Koripan
- Sosialisasi Program RTLH Upaya Tingkatkan Kualitas Hidup Layak
- Penyaluran Program BLT DD Bulan April Kalurahan Poncosari
- Pertemuan Kring 1 Kader KB Poncosari
- Pertemuan Gapoktan Candi Lestari Besole
- Pertemuan Gapoktan Sarikismo Kalurahan Poncosari
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
