Pembersihan Area Makam, Sebagai Upaya Peningkatan Kesehatan Lingkungan
Aditya Pertama 23 Februari 2022 11:11:29 WIB
PoncoWarta - Warga masyarakat dusun Sambeng 1 kalurahan Poncosari Kapanewon Srandakan Kabupaten Bantul melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan makam di wilayah dusun sambeng 1.
Dipimpin langsung oleh Fitra Resdiyanto selaku kepala dusun Sambeng 1, Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan pada hari minggu (20/02/2022) pada pukul 07.00 WIB. Menurut Fitra Resdiyanto, kegiatan gotong royong pembersihan makam ini bertujuan untuk menjaga kebersihan di area makam dan sebagai upaya meningkatkan kesehatan masyarakat.
Komentar atas Pembersihan Area Makam, Sebagai Upaya Peningkatan Kesehatan Lingkungan
Formulir Penulisan Komentar
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Syawalan Komunitas Palapa Rescom Yogyakarta
- Upaya Persiapan Seleksi, Calon Peserta Ujian Pamong Ikuti Pembekalan
- Kegiatan Keagamaan Anak Melalui TPA
- Melalui Sedekah Sampah, Warga Talkondo Bangun Tingkat Kesadaran Pengelolaan Sampah
- Penanaman Padi Menggunakan Transplanter Oleh Gapoktan
- Gapoktan Ngudi Mulyo Ikuti Bimtek Pengendalian OPT Pada Bawang Merah
- Survey Kebutuhan Penerima RTLH Tahun 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
