Penerjunan KKN UNY Di Kalurahan Poncosari

Aditya Pertama 18 Juli 2022 11:39:51 WIB

PoncoWarta - H. Supriyanto, SE, S.Pt selaku Luraha Poncosari mengikuti kegiatan penerjunan mahasiswa KKN UNY yang akan melaksanakan kegiatan KKN di Kalurahan Poncosari. Kegiatan penerjunan ini dilaksanakan di Pendopo Kalurahan Poncosari yang dihadiri oleh Lurah Desa Poncosari, DPL KKN UNY dan para peserta KKN UNY. Kegiatan penerjunan ini dilaksanakan pada hari Jumat (15/07/2022). Penerjunan KKN UNY di Kalurahan Poncosari disimbooliskan dengna penyerahan dokumen dari UNY kepada Lurah POncosari

Dalam sambutannya H. Supriyanto menegaskan kepada para peserta anggota KKN UNY agar secara maksimal dalam melaksanakan kegiatan program-program yang akan dilaksanakan nantinya. Beliau juga menerangkan bahwasannya program kegiatan dari KKN UNY dapat sejalan dengan program dari Pemerintah Kabupaten Bantul.

Selanjutnya dalam sambutannya Dosen Pembimbing KKN UNY menyampaikan agar Mahasiswa diharapkan agar secara profesional memanfaatkan keahlian dibidangnya masing-masing untuk membantu memecahkan permasalahan di wilayah tempat KKN masing-masing.

 

 

Komentar atas Penerjunan KKN UNY Di Kalurahan Poncosari

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License