Pelaksanaan Upacara Hari Jadi Kalurahan Poncosari
Aditya Pertama, 04 September 2025 20:44:00 WIB
PoncoWarta - Memperingati Hari Jadi Kalurahan Poncosari ke 79, warga masyarakat kalurahan Poncosari mengikuti giat pelaksanaan Upacara hadeging kalurahan Poncosari di lapangan Poncosari pada hari kamis (04/09/2025). Dengan tema "Satriya Nunggal Karsa, Saiyek Saeka Praya”, peringatan hari jadi Kalurahan Poncosari pada tahun ini menekankan pentingnya persatuan dalam keberagaman dan semangat kebersamaan untuk membangun masa depan yang lebih baik.
Artikel Terkini
-
Pelaksanaan Posyandu Dusun Singgelo
13 Juni 2025 18:52:11 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Posyandu dusun merupakan Pos Pelayanan Terpadu yang diselenggarakan di tingkat dusun, yang merupakan bagian dari upaya kesehatan bersumberdaya masyarakat (UKBM). Seperti yang dilakukan oleh kader kesehatan dusun Singgelo yang pada hari kamis (12/06/2025) melaksanakan kegiatan rutin posy... ..selengkapnya
-
Pertemuan Kader PPKBD Kalurahan Poncosari
11 Juni 2025 13:10:39 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Pemerintah Kalurahan Poncosari melalui Kamituwa melaksaakan giat pertemuan Kader PPKBD sebagi upaya sinkronisasi pelaksanaan program KB dan pengendalian penduduk, serta mewujudkan ketahanan keluarga di wilayah Kalurahan Poncosari. Giat pertemuan bertempat di pendopo Kalurahan Poncosari ... ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Posyandu ILP Mandiri Dusun BIBIS
11 Juni 2025 13:03:11 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Kader kesehatan Posyandu dusun Bibis Poncosari Srandakan Bantul melaksanakan giat Pelaksanaan Posyandu ILP Mandiri yang diikuti oleh balita dan lansia dusun Bibis. Dilaksanakan pada hari selasa (10/06/2025) giat posyandu ILP mandiri ini bertempat di rumah kepala dusun Bibis. Pelaksanaan... ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Pertemuan PKK Dusun Talkondo
10 Juni 2025 21:07:59 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Warga masyarakat dusun Talkondo yang tergabung dalam PKK dusun Talkondo mengikuti giat pertemua rutin PKK dusun Talkondo. Dilaksanakan pada hari senin (09/06/2025) giat pertemuan PKK ini bertempat di rumah Vivin Indarwati selaku kepala dusun Talkondo. Dalam pelaksanaannya, gait pertemua... ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Pembayaran Pajak Melalui Mobil Keliling Pajak
10 Juni 2025 21:07:38 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Pemerintah Kalurahan Poncosari kembali menyelenggarakan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) melalui layanan Mobil Keliling yang desediakan oleh Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah Kabupaten Bantul pada hari Senin (09/06/2025). Pelaksanaan pembayaran Pajak melalui... ..selengkapnya
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Giat Pertemuan Rutinan RT 003 Dusun Besole
- Pelaksanaan RWT BKM Poncosari Ke 25
- Cegah Penyakit Dari Nyamuk, Tim Laksanakan PSN Di Dusun Kukap Dan Kuwaru
- Giat Pertemuan PKK Kalurahan Poncosari
- Pertemuan KWT Multisari, Upaya Pemberdayaan Perempuan Dalam Bidang Pertanian
- Pertemuan Desa Siaga, Upaya Evaluasi Kesehatan Berbasis Masyarakat
- Kerja Bakti Bersih Lingkungan Dusun Sambeng 1 Rt 002















