Pelaksanaan Upacara Hari Jadi Kalurahan Poncosari
Aditya Pertama, 04 September 2025 20:44:00 WIB
PoncoWarta - Memperingati Hari Jadi Kalurahan Poncosari ke 79, warga masyarakat kalurahan Poncosari mengikuti giat pelaksanaan Upacara hadeging kalurahan Poncosari di lapangan Poncosari pada hari kamis (04/09/2025). Dengan tema "Satriya Nunggal Karsa, Saiyek Saeka Praya”, peringatan hari jadi Kalurahan Poncosari pada tahun ini menekankan pentingnya persatuan dalam keberagaman dan semangat kebersamaan untuk membangun masa depan yang lebih baik.
Artikel Terkini
-
Syawalan Pelaku Wisata Pantai Baru dan Warga Ngentak
22 April 2025 23:18:58 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Bertempat di rumahanalis Nurohman selaku kepala Dusun Ngentak Poncosari Srandakan, Para pelaku usaha di wilayah obyek wisata Pantai Baru melaksanakan giat Halal bi Halal dan Pengajian pada hari Selasa (22/04/2025). Hadir dalam giat tersebut Panewu Srandakan beserta jajarannya, Babinsa d... ..selengkapnya
-
BUMKal Mukti Lestari Terima Kunjungan Dinas Perikanan Sleman
22 April 2025 19:56:16 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - BUMKal Mukti Lestari kalurahan Poncosari pada sektor usaha ternak lele pada hari selasa (22/04/2025) mendapat kunjungan dari Dinas Perikanan Kabupaten Sleman bersama dengan kelompok perikanan Moyudan. KEdatangan rombongan disambut langsung oleh Rian Wijayanto selaku Ulu-Ulu Kalurahan Po... ..selengkapnya
-
Kunjungan DPRD Komisi B Jepara Di Bumkal Mukti Lestari
22 April 2025 19:54:56 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Badan Usaha Milik Kalurahan (BUMKal) Mukti Lestari kalurahan Poncosari pada hari senin (21/04/2025) mendapat kunjungan dari DPRD Kabupaten Jepara Komisi B. Hadir dalamkunjugnan tersebut seluruh anggota Komisi B DPRD Jepara, Ulu-Ulu Poncosari dan Pengelola BUMKal Mukti letari. Kunjungan ... ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Ujian Pamong Kalurahan Dukuh Kukap
22 April 2025 09:35:32 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Pemerintah kalurahan Poncosari bekerjasama dengan Universitas Widya Mataram Yogyakarta melaksanakan giat ujian seleksi calon Dukuh Kukap Poncosari Srandakan Bantul pada hari senin (21/04/2025). Hadir dalam kesempatan tersebut Perwakilan dari Universitas Widya Mataram selaku tim penguji ... ..selengkapnya
-
Pelatihan Pembuatan Cocodama Oleh Mahasiswa PPG UST
22 April 2025 09:35:00 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Tim Proyek Kepemimpinan Mahasiswa PPG Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa melaksanakan giat pelatihan pembuatan cocodama terhadap para ibu-ibu PKK dusun Sambeng 1 Poncosari Srandakan Bantul. Giat ini dilaksanakan pada hari senin (21/04/2025) dan diikuti oleh para ibu-ibu PKK dusun Samb... ..selengkapnya
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Giat Pertemuan Rutinan RT 003 Dusun Besole
- Pelaksanaan RWT BKM Poncosari Ke 25
- Cegah Penyakit Dari Nyamuk, Tim Laksanakan PSN Di Dusun Kukap Dan Kuwaru
- Giat Pertemuan PKK Kalurahan Poncosari
- Pertemuan KWT Multisari, Upaya Pemberdayaan Perempuan Dalam Bidang Pertanian
- Pertemuan Desa Siaga, Upaya Evaluasi Kesehatan Berbasis Masyarakat
- Kerja Bakti Bersih Lingkungan Dusun Sambeng 1 Rt 002















