Berita
-
Pertemuan Desa Siaga
29 September 2021 11:26:40 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Bertempat di Pendopo Kalurahan Poncosari dilaksanakan pertemuan kader dusun Kalurahan Poncosari bersama dengan pemerintah Kalurahan Poncosari yang berkaitan dengan desa siaga. Pertemuan dilaksanakan pada hari Senin (27/09/2021) pada pukul 10.00 WIB. Dalam pertemuan tersebut membahas tentang ..selengkapnya
-
Pemantauan Penerapan Prokes di Tempat Wisata
29 September 2021 11:08:35 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Bhabinkamtibmas kalurahan Poncosari melaksanakan penertiban kepada para pengunjung wisata dengan mengecek penerapan protokol kesehatan yang dilakukan oleh masing-masing wisatawan yang masuk di area wisata pantai Baru dusun Ngentak Poncosari Srandakan Bantul. Kegiatan penertiban ini dilakukan ..selengkapnya
-
Baksos di Dusun Ngentak Oleh TP PKK Kabupaten Bantul
27 September 2021 11:44:49 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Sebanyak 30 warga menerima bantuan baksos oleh wakil ketua TP PKK Kabupaten Bantul. Kegiatan baksos dilaksanakan di Gedung Nelayan Dusun Ngentak, Poncosari, Srandakan, Bantul pada hari Jumat (24/09/2021) pukul 14.00 WIB. Hadir dalam kegiatan baksos tersebut Wakil Ketua TP PPK Kabupaten Bantul ..selengkapnya
-
Jum’at si DIEWA di Dusun Singgelo
24 September 2021 11:28:47 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Bertempat di rumah Daliman selaku kepala dusun singgelo Poncosari Srandakan bantul, dilaksanakan kegiatan Jum’at Silaturrahmi Distribusi E-KTP ke Warga ( Jum’at si DIEWA ) yang dilaksanakan oleh pemerintah kapanewon Srandakan pada hari jumat (24/09/2021). Kegiatan Jum’at ..selengkapnya
-
Pengukuhan Kelompok Wanita Tani (KWT) Arimbi
24 September 2021 11:23:41 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Bertempat serambi masjid dusun Bibis Poncosari Srandakan Bantul, dilaksanakan pengukuhan pada Kelompok Wanita Tani (KWT) Arimbi. Kegiatan pengukuhan dilaksanakn pada hari kamis (23/09/2021) dan dimulai pada pukul 12.30 WIB. Hadir dalam kegiatan tersebut panewiu kapanewon Srandakan bersama ..selengkapnya
-
Pelatihan Tukang dari Dinas PU
23 September 2021 09:46:46 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Warga masyarakat Kalurahan Poncosari yang terdaftar dalam pelaksanaan pelatihan dan serifikasi tukang plumbing/perpipaan mengikuti pelatihan yang diadakan oleh Dinas Pekerjaan Umum Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Bantul. Kegiatan pelatihan dilaksanakan di aula Kalurahan Poncosari ..selengkapnya
-
Vaksinasi ODGJ di kalurahan Poncosari
23 September 2021 09:39:35 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Bertempat di Pendopo Kalurahan Poncosari dilaksanakan vaksinasi covid 19 bagi orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) di wilayah Kalurahan Poncosari pada hari Kamis (23/09/2021). Ada sebanyak kurang lebih 10 orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) yang menerima vaksinasi. Kegiatan vaksinasi pada ..selengkapnya
-
Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga
23 September 2021 09:38:18 WIB Aditya PertamaPoncoWarta - Angin kencang yang terjadi pada Minggu (19/09/2021) mengakibatkan sebuah pohon kelapa tumbang menimpa rumah salah satu warga di dusun Sambeng 2, Poncosari, Srandakan, Bantul. Dalam peristiwa tersebut, tidak menimbulkan korban jiwa namun rumah tersebut mengalami kerusakan. Pohon tumbang diduga ..selengkapnya
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penyaluran BLT DD, Harapan Untuk Dapat Meringankan Beban Ekonomi Keluarga Miskin
- Persiapan Corblok Jalan Dusun Talkondo
- Berantas Narkoba, BNNP Laksanakan Sosialisasi Yogyakarta Bersinar
- Pembentukan Koperasi Merah Putih Kalurahan Poncosari
- Kunjungan KIE KB Oleh Tim Pendamping Keluarga
- Pertemuan Grup Memasak PMT Kalurahan Poncosari
- Posyandu Rutin Dusun Singgelo