Berita

  • Pengukuhan Kelompok Wanita Tani (KWT) Arimbi

    24 September 2021 11:23:41 WIB Aditya Pertama
    Pengukuhan Kelompok Wanita Tani (KWT) Arimbi
    PoncoWarta - Bertempat serambi masjid dusun Bibis Poncosari Srandakan Bantul, dilaksanakan pengukuhan pada Kelompok Wanita Tani (KWT) Arimbi. Kegiatan pengukuhan dilaksanakn pada hari kamis (23/09/2021) dan dimulai pada pukul 12.30 WIB. Hadir dalam kegiatan tersebut panewiu kapanewon Srandakan bersama ..selengkapnya

  • Pelatihan Tukang dari Dinas PU

    23 September 2021 09:46:46 WIB Aditya Pertama
    Pelatihan Tukang dari Dinas PU
    PoncoWarta - Warga masyarakat Kalurahan Poncosari yang terdaftar dalam pelaksanaan pelatihan dan serifikasi tukang plumbing/perpipaan mengikuti pelatihan yang diadakan oleh Dinas Pekerjaan Umum Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Bantul. Kegiatan pelatihan dilaksanakan di aula Kalurahan Poncosari ..selengkapnya

  • Vaksinasi ODGJ di kalurahan Poncosari

    23 September 2021 09:39:35 WIB Aditya Pertama
    Vaksinasi ODGJ di kalurahan Poncosari
    PoncoWarta - Bertempat di Pendopo Kalurahan Poncosari dilaksanakan vaksinasi covid 19 bagi orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) di wilayah Kalurahan Poncosari pada hari Kamis (23/09/2021). Ada sebanyak kurang lebih 10 orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) yang menerima vaksinasi. Kegiatan vaksinasi pada ..selengkapnya

  • Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga

    23 September 2021 09:38:18 WIB Aditya Pertama
    Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga
    PoncoWarta - Angin kencang yang terjadi pada Minggu (19/09/2021) mengakibatkan sebuah pohon kelapa tumbang menimpa rumah salah satu warga di dusun Sambeng 2, Poncosari, Srandakan, Bantul. Dalam peristiwa tersebut, tidak menimbulkan korban jiwa namun rumah tersebut mengalami kerusakan. Pohon tumbang diduga ..selengkapnya

  • Vaksinasi Bagi Pelaku Wisata Kalurahan Poncosari

    22 September 2021 11:22:52 WIB Aditya Pertama
    Vaksinasi Bagi Pelaku Wisata Kalurahan Poncosari
    POncoWarta - Berkaitan dengan undangan dari Dinas Pariwisata mengenai pelaksanaan vaksinasi terhadap para pelaku wisata, warga masyarakat kalurahan Poncosari yangnberprofesi sebagai pelaku wisata mengikuti program vaksinasi dosis ke 2 pada hari rabu (22/09/2021). Pemberian vaksin dosis ke 2 ini melibatkan ..selengkapnya

  • Pengamanan Vaksinasi

    22 September 2021 11:21:33 WIB Aditya Pertama
    Pengamanan Vaksinasi
    PoncoWarta - Berkaitan dengan adanya agenda kegiatan vaksinasi yang bertempat di pendopo kalurahan Poncosari, Bhabinkamtibmas kalurahan Poncosari bersama dengan tim relawan FBRP Bimosuci klurahan Poncosari melaksanakan pengamanan kepada warga masyarakat penerima vaksinasi pada hari rabu (22/09/2021). ..selengkapnya

  • Peningkatan Kapasitas Petugas Profil Kalurahan

    22 September 2021 11:20:41 WIB Aditya Pertama
    Peningkatan Kapasitas Petugas Profil Kalurahan
    PoncoWarta - Pemerintah kalurahan Poncosari melalui staf kalurahan Poncosari mengikuti bimbinga teknis profil desa/kalurahan tahun 2021 pada hari selasa (21/09/2021). Kegiatan bimbingan teknis ini diadakan oleh Dinas pengendalian penduduk KB Pemberdayaan masyarakat & Desa Kab. Bantul dan bertempat ..selengkapnya

  • Vaksinasi Dosis ke 2 Pralansia

    22 September 2021 11:18:43 WIB Aditya Pertama
    Vaksinasi Dosis ke 2 Pralansia
    PoncoWarta - Bertempat di pendopo kalurahan Poncosari, warga masyarakat kalurahan Poncosari dehngan kriteria pralansia mengikuti pelaksanaan program vaksinasi oleh pemerintah pada hari selasa (21/09/2021). Agenda kegiatan vaksinasi ini diikuti oleh kurang lebih 400 peserta yang telah terdaftar dalam ..selengkapnya